hingga
lonceng kapel berdengung teriak
jam
pada dinding tak henti berdetak
pagi
datang angkat kepala aku tegak
Kudapati tertidur dirimu lelap
dalam
mimpi yang kini tak senyap
karena
malam tak lagi gelap
disampingku
kau terpejam lelap
Lalu
aku bilang...
sudah
pagi sayang
mari
bangun dan sembahyang
kitakan
melangkah menyusur siang
Indah
matamu mengerjap merekah
hadirkan
senyum pada bibir merah
kau
bilang dalam desah
hidup
pada kita hanya indah
Ku
tau saat
itu pasti datang
entah
kapan, kelak atau besok
Tidak ada komentar:
Posting Komentar